Penerimaan Proposal INSINAS Pendanaan Tahun 2017 Gelombang II

Direktorat Pengembangan Teknologi Industri, Direktorat Jenderal Penguatan  Riset  dan  Pengembangan  memberi  kesempatan  kepada  peneliti  dan  lembaga-lembaga riset  serta  Industri  di  Indonesia  untuk  mengajukan  proposal  Program  Insentif  Riset  Sistem  Inovasi Nasional  (InSINas) pada skema InSINas  –  Riset Pratama untuk pendanaan tahun 2017 Gelombang II Penerimaan Proposal INSINAS Pendanaan Tahun 2017 Gelombang II Panduan INSINAS Tahun 2017 Gelombang IIcontinue reading →

BPK – Permintaan Data terkait Kegiatan Penelitian dan Pengabdian Masyarakat

Pengalokasian  dana  untuk  kegiatan  Penugasan  Pelaksanaan  Program Penelitian  Perguruan  Tinggi  Batch  I  dan  II  kepada  Lembaga  Penelitian  dan  Pengabdian Masyarakat/Lembaga  Penelitian/Kopertis  Wilayah  Tahap  70%  dan  30%,  kami  membutuhkan dokumen-dokumen  yang  ada  di  masing-masing  Lembaga  Penelitian  dan  Pengabdian Masyarakat/Lembaga Penelitian/Kopertis Wilayah. BPK - Permintaan Data terkait Kegiatan Penelitian dan Pengabdian Masyarakat      continue reading →

Bantuan Konferensi Ilmiah Internasional 2017

Pemberian  Bantuan  Konferensi  Ilmiah  Internasional adalah salah  satu  program  Direktorat  Pengelolaan  Kekayaan Intelektual Direktorat Jenderal  Penguatan Riset dan Pengembangan dalam tahun  2017 .  Program  ini  memberikan  kesempatan kepada  perguruan  tinggi  di  bawah  pembinaan  Kementerian  Riset,  Teknologi,  dan  Pendidikan Tinggi untuk mengikuti kompetisi  meraih  Bantuan  Penyelenggaraan Konferensi  Internasional. Bantuan  ini  diharapkan  dapat  dijadikan  sarana  bagi  pengembangan  kapasitas  keilmuan akademisi  Indonesia.  Kompetisi  Bantuan  Konferensi  Ilmiah  Internasional   ini   diikuti  olehprogram   studi   atau   jurusan,  fakultas,  atau  lembaga  penelitian;  Proposal  Penyelenggaraan Konferensi Ilmiah Internasional harus dengan persetujuan pimpinan perguruan tinggi. Informasi Bantuan Konferensi Ilmiah Internasional 2017 Panduan Bantuan…continue reading →

PENGUMUMAN PENDAFTARAN KKN Tahun 2017

PENGUMUMAN KKN Tahun 2017 Pendaftaran KKN tahun akademik 2016/2017 di laksanakan pada tanggal 02 Februari 2017 – 15 April 2017. Syarat Pendaftaran KKN : Semua calon peserta KKN Unisla harus telah melakukan registrasi dan memprogram mata kuliah KKN pada Kartu Rencana Studi (KRS) yang telah disediakan pada staf tata usaha Fakultas dan/atau secara on line melalui SIAKAD Unisla. Nilai IPK sampai semester V tidak boleh kurang dari 2,76 dengan ketentuan sebagai berikut : Telah menempuh 90 SKS Mata Kuliah & Praktikum Laboratorium serta Tidak terdapat nilai E ( 0 ) atau kosong pada…continue reading →

SOSIALISASI PENULISAN E JURNAL

Yth. Pimpinan Redaksi Jurnal Di Lingkungan Universitas Islam Lamongan Dalam rangka meningkatkan jumlah jurnal serta memberikan pemahaman tentang Elektronik Jurnal (E-Jurnal) di Universitas Islam Lamongan, Lembaga Penelitian, Pengembangan dan Pengabdian Masyarakat (LITBANG PEMAS UNISLA) akan menyelenggarakan acara sosialisasi tentang Penulisan E-Jurnal, yang akan diselenggarakan pada : Hari/Tanggal : Jum’at, 22 April 2016 Pukul : 14.00 Wib - Selesai Tempat : Kantor Litbang Pemas Unisla Gd. Utama Lt.2 Demikian Undangan ini disampaikan, dan atas kehadiran serta kerjasamanya diucapkan terima kasih. Ketua, LITBANG PEMAS UNISLA   HUSEN, S.Ag, M.Pd.continue reading →

Workshop Penyusunan Proposal Penelitian dan Pengabdian Masyarakat

Pada tanggal 16 Februari 2016, Litbang Pemas Unisla sukses mengadakan Workshop Penyusunan Proposal Penelitian dan Pengabdian Masyarakat untuk semua dosen yang sudah ber NIDN di lingkungan Universitas Islam Lamongan. Adalah Dr. Angky Soedrijanto yang bertindak sebagai tutor dalam acara workshop ini. Antusiasme dosen dilingkungan UNISLA sangat tinggi, ini terbukti dengan banyaknya dosen yang mengikuti workshop ini, yang sebelumnya setiap prodi di wakili oleh 3 dosen. Pada acara kemarin setiap prodi mengajukan tambahan kuota peserta. Peserta yang terbanyak adalah dari Fakultas Ekonomi yang berjumlah 15 Dosen. Dari Workshop yang sudah dilaksanakan dengan sukses ini…continue reading →